Satu kata untuk game ini. Sulit guys gameplaynya. Namun jika kita menginstal apk modnya dan mengupgrade status karakter utama hingga maksimal. Jatuhnya malah seru banget. Untuk saya pribadi bikin ketagihan untuk terus memainkannya. Meski grafisnya pixel, namun visual dari para karakternya terlihat proporsional dan enak di pandang mata. Dari pada game online yang saya share tempo hari sih, yang bersize 5gb'an. Saya lebih mending main game ini, yang hanya bersize 160'an mb. Ini hanya opini pribadi loh. Selera orang beda-beda kan ya?!
Feel game ini seperti game Dark Soul menurut saya, meski tidak sextreme itu. Ini ngomongin yang tanpa mod loh ya. Musuhnya tangguh dan kemenangan di tentukan oleh skill dari player yang memainkannya. Skema kontrol dari game ini membuatnya seru. Seperti kita bisa melakukan parry dengan melakukan block di saat yang tepat. Sebuah cara untuk melakukan counter attack dan mengembalikan serangan musuh yang menyerang dari jarak jauh. Teknik yang sulit di lakukan, namun bukanlah hal yang mustahil. Bisa karena player yang memainkannya emang "jago" atau karena kita udah terbiasa.
Kontrol tidak ada kendala sih, semuanya berlangsung cukup nyaman. Tapi bakal lebih asik lagi kalau kita menggunakan game-pad. Yang punya game-pad, coba aja. Dan seperti yang saya tulis di atas. Pake mod malah membuat gameplay dari game ini lebih seru. Mod money dimana kita bisa mengupgrade status dari karakter kita. Membuat bar darahnya lebih panjang dan attacknya meningkat. Tapi mainnya juga tidak bisa asal tebas. Ada saatnya kita harus bertahan, menghindari serangan, atau bahkan melakukan parry jika emang bisa. Seperti game hack n slash pada umumnya gitu. Yang suka dengan genre semacam ini, ayo silakan download. Salah satu game yang saya rekomendasikan.
TESTING | Xiaomi Redmi 4 Prime Marshmallow |
MODE | Offline |
REQUIRED: Android OS 4.4 And Up
Gameplay pertarungan yang seru |
Visual keren meski bergrafis pixel |
Bos musuh menantang di tiap levelnya |
Disable Adblock!!! So Download Links Can AppearVIDEO GAMEPLAY
Matikan Adblock!!! Agar links download terlihat
- Download
- Instal gamenya (cukup klik file "apk" di file manager.)
- Size
- Selamat memainkan gamenya guys......
akhir kata, terima kasih telah mengunjungi Blog saya yang masih cupu ini.... hehehe
Report